Dibulan Agustus atau Oktober, Intel diisukan akan mengeluarkan prosesor jenis baru yaitu Intel Core i5 yang diberi nama Lynfiled. Sebenarnya Intel Core i5 memiliki dasar yang sama seperti Intel Core i7, dengan base 45nm dan 8MB L3. Hanya saja, Intel Core i5 mengalami sedikit perubahan pada bagian-bagian tertentu. Perubahan-perubahan tersebut adalah, dihilangkannya Third Memory Channel, dan penggantian dari Direct Media Interface menjadi QuickPath Interconnect. Intel Core i5 ini menggunakan Socket 1156 LGA yang sebelumnya menggunakan Socket LGA 775. Socket LGA 1156 ini memiliki Dual Channel Memory Controller DDR3 1333 MHz yang terintegerasi....